#AgustusMenulis

Di pertengahan bulan Juli, proses pemindahan hosting saya selesai dan saya pun merasa perlu lebih sering menulis. Ya supaya ada gunanya lah dengan apa yang sudah saya keluarkan untuk membuat web ini.

Tanpa persiapan khusus, tiba-tiba sudah 31 Juli 2013 dan mendadak saya terpikir untuk membuat sebuah program 31 Hari Menulis selama bulan Agustus. Yes. Saya terinspirasi salah satu akun twitter bernama @31HariMenulis yang ternyata sudah tutup. Ya sudah, dari inspirasi itu, akhirnya saya menyebutnya dengan #AgustusMenulis – 31 Hari, 31 Tulisan.

agustus menulis 280 150

Berikut adalah link menuju tulisan-tulisan yang saya posting sepanjang kegiatan #AgustusMenulis ini :

DAY 1

DAY 2

DAY 3

DAY 4

DAY 5

DAY 6

DAY 7

DAY 8

DAY 9

DAY 10

DAY 11

DAY 12

DAY 13

DAY 14

DAY 15

DAY 16

DAY 17

DAY 18

DAY 19

DAY 20

DAY 21

DAY 22

DAY 23

DAY 24

DAY 25

DAY 26

DAY 27

DAY 28

DAY 29

DAY 30

DAY 31

 

Selamat membaca! 🙂